Untuk Business Owner, HC Practitioner & Professional Leader yang STUCK dan merasakan betapa SULITNYA menyelaraskan kemampuan karyawan dengan TARGET BISNIS perusahaan...

INILAH SATU FAKTOR PENTING UNTUK MENJEMBATANI KEMAMPUAN KARYAWAN INI DENGAN TARGET PERUSAHAAN

(Dan TRAINING bukan Jawaban satu-satunya)

Pengalaman lebih dari 24 tahun di dunia Human Resources, membuat penulis menyadari bahwa banyak kasus mengapa perusahaan merasa sulit mengelola SDM-nya. Hal ini seringkali terjadi karena ketidakselarasan antara kemampuan karyawan dengan target serta ekspektasi perusahaan itu sendiri. Maka inilah salah satu cara yang dapat dipersiapkan untuk dapat menjembatani masalah yang sering terjadi ini.

Semuanya berawal dari beberapa hal yang sering menjadi masalah seperti di bawah ini. Apakah Anda juga mengalaminya? 

  • Seringkali leader sudah memberitahu ke timnya cara kerja yang benar tapi TIDAK DIPERHATIKAN
  • Dalam proses rekrutmen, kadang terjebak pada kualifikasi kandidat, bukan kepada KOMPETENSI YANG DIMILIKI
  • Rasanya TRAINING JADI BUANG BUDGET saja, dan terkesan tidak berdampak apa-apa
  • Saat TRAINING materi yang disampaikan tergantung pada pembicara, TIDAK MENGAKOMODIR KEBUTUHAN perusahaan
  • Dll...

Maka jangan sampai terjebak pada masalah yang sama atau bahkan lebih rumit! Karena sebenarnya yang Anda butuhkan adalah MENDEFINISIKAN & MENGEMBANGKAN KOMPETENSI SDM sesuai dengan BUDAYA PERUSAHAAN Anda.

Dan tenang, Anda tidak memulainya dari nol, karena Lily Johan dan Amelia Hirawan telah mempersiapkannya dalam buku yang ditulis, berdasarkan pengalamannya di lapangan. Di dalam buku ini Anda dipandu langkah demi langkah untuk dapat mempersiapkan KOMPETENSI karyawan. Anda tidak perlu bingung dan ragu harus mulai dari mana, karena buku ini dibuat dengan sederhana dan praktis supaya Anda segera memiliki kamus kompetensi di perusahaan.

COMPETENCIES 4.0; Panduan Simpel & Praktis Mengembangkan Kompetensi SDM Di Bisnis

MEET THE WRITER

LILY JOHAN

Lily Johan adalah seorang HR Practitioner yang sudah memiliki pengalaman berkarir di salah satu bank swasta nasional selama 24 tahun. Sebelum berkiprah di dunia SDM, Lily  pernah menempati posisi operational, marketing, credit dan general affair serta posisi sales, keuangan dan produksi ketika sebelum memasuki dunia perbankan. 

Dalam dunia SDM yang ia tekuni, Ia pun juga pernah terlibat di berbagai proyek yang berhubungan dengan SDM, seperti merancang Job Evaluation, Pembuatan Kamus Kompetensi, Mass Recruitment, Development Program, HRIS dan Industrial Relation. Hal inilah yang membuatnya sadar betapa pentingnya merumuskan kompetensi dengan tepat di perusahaan sehingga karyawan mampu membantu proses bisnis di perusahaan. 

AMELIA HIRAWAN

Amelia Hirawan adalah CEO dan Founder Sinergia Consultant, Ia juga seorang Human Capital Coach yang telah mendampingi banyak perusahaan sejak tahun 2002. 

Ia telah paham betul dinamika perusahaan, bisnis dan organisasi, yang seringkali mengedepankan sistem, omzet, budget dan dokumen. Namun, sepanjang perjalanan karirnya, Ia berusaha memberikan warna yang berbeda, pada perusahaan dan bisnis yang didampinginya bahwa HUMAN/MANUSIA, adalah aset paling berharga yang dimiliki oleh perusahaan. 

Namun, bukan hanya menjadi aset yang pasif, maka Amelia pun secara aktif meningkatkan kompetensi SDM supaya sesuai dengan tuntutan bisnis masa kini.


APA YANG ADA DALAM BUKU INI?

Beberapa hal yang Anda pelajari di buku ini adalah; 

Apa Itu Kompetensi?

  • Prinsip dasar dalam kompetensi
  • Apa pentingnya kompetensi bagi perusahaan atau organisasi
  • Tantangan digitalisasi masa kini yang menyebabkan perubahan kompetensi

Langkah Pembuatan Kamus Kompetensi

  • Melibatkan FOUNDER dalam proses pembuatan kamus kompetensi
  • Bekerjasama dengan para SDM TERBAIK perusahaan
  • Melakukan pengelompokkan kompetensi
  • Contoh konkret pembuatan kamus kompetensi

Aplikasi Kompetensi Dalam Human Capital

  • Penerapan kompetensi pada REKRUTMEN & SELEKSI
  • Penggunaan kompetensi pada proses LEARNING & DEVELOPMENT
  • Melakukan PENILAIAN KARYAWAN berdasarkan kompetensi
  • Membuat PERENCANAAN KARIR melalui kompetensi
  • Dll...

Anda bisa ORDER Buku COMPETENCIES 4.0 dengan Harga SPESIAL Rp 149.000,- (sudah termasuk ongkos kirim ke seluruh Indonesia)

Dan langsung mendapatkan BONUS (Cek di bawah BONUS yang Anda dapatkan) di atas senilai Rp 1.605.000,- (selama persediaan masih ada) dengan klik tombol di bawah ini:

"Buku ini sangat menginspirasi dan dapat membantu saya dan Anda untuk dapat melihat lebih dalam potensi-potensi yang terselubung dalam membimbing seluruh staf organisasi."

ANDREAS DIANTORO

~ Managing Director SAP Indonesia

Bonus yang Anda dapatkan

Dapatkan Bonus dengan Total Nilai Rp 1.605.000,- di bawah ini saat Anda order Buku Competencies 4.0 ;

Saat masa promo bundle buku dan selama persediaan masih ada

Bonus 1 : Video Analisa Pembelajaran Karyawan (Senilai Rp 375.000,-)

Semua perusahaan mendambakan SDM yang bisa terus berkembang. Oleh karena itu, penting bagi HC Practitioner untuk bisa merancang kebutuhan belajar karyawan. Namun, susunan kebutuhan belajar yang sudah dibuat seringkali TIDAK TEPAT SASARAN dan hanya untuk MENGHABISKAN ANGGARAN saja. Di video ini, Amelia Hirawan akan membantu Anda belajar mengenai bagaimana cara menganalisa kebutuhan belajar yang sesuai dan tepat sasaran.

Bonus 2 : Video Pentingnya Penilaian Kompetensi (Senilai Rp 375.000,-)

Apakah Anda masih BINGUNG mengenai acuan yang digunakan dalam penilaian kompetensi?. Acuan penialain kompetensi yang kurang jelas dapat menimbulkan SUBJEKTIVITAS yang akan berpengaruh terhadap tingkat akurasi penilaian. Dalam video ini, Amelia Hirawan menjabarkan pentingnya penilaian kompetensi di perusahaan dan bagaimana cara melakukan penilaian yang objektif.

Bonus 3 : Rekaman Video Webinar Step By Step Guide Developing An Employee Training (Senilai Rp 175.000,-) 

Anda menemukan KESULITAN dalam membuat program pelatihan untuk SDM? Pertimbangan apa yang perlu DIPERHATIKAN dalam merancang pelatihan SDM? Program latihan apa yang COCOK untuk SDM saya? Dalam video ini, Lily Johan akan menjawab seluruh pertanyaan tersebut secara jelas dan detail, lengkap dengan tahapan-tahapan yang perlu dilakukan.

Bonus 4 : Ebook Kamus Kompetensi (Senilai Rp 120.000,-) 

Ebook ini akan sangat membantu Anda saat menonton video-video bonus di atas. Dalam menghadapi era new normal, dibutuhkan kompetensi khusus yang wajib dimiliki oleh SDM. HC Practitioner pun dituntut untuk bisa merancang KPI yang SESUAI dengan kondisi dan target yang akan dicapai. Dengan kamus kompetensi, Anda dapat dengan praktis, cepat, dan mudah dalam menentukan kompetensi yang mampu memberikan dampak positif bagi perusahaan. Perbarui kompetensi di perusahaan Anda segera!

Bonus 5 : Form Kurikulum Belajar Tahunan (Senilai Rp 120.000,-) 

Kurikulum pembelajaraan tahunan BERKONTRIBUSI BESAR dalam pengembangan SDM. Keseriusan Anda dalam menyusun kurikulum akan memberikan dampak pada perkembangan perusahaan. Namun, kendala waktu dan pekerjaan lain terkadang MENGHAMBAT kegiatan penyususan kurikulum ini. Tunggu apa lagi? dengan tools ini, tidak ada alasan lagi untuk menunda membuat kurikulum pembelajaran tahunan untuk SDM Anda.

Bonus 6 : Contoh Kompetensi Manajerial (Senilai Rp 120.000,-) 

Kompetensi manajerial SANGAT KRUSIAL dalam menentukan keberhasilan perusahaan Anda. Tahukah Anda kompetensi manajerial apa saja yang harus dimiliki oleh SDM di tiap jabatan? Tools ini akan membantu Anda untuk bisa memetakan kompetensi apa yang harus dimilki oleh SDM secara manajerial, Sehingga bisa memudahkan Anda dalam mengambil langkah-langkah strategis.

Bonus 7 : Template KPI Dilihat Dari Balanced Score Card - BSC (Senilai Rp 120.000,-) 

Masih TERKENDALA dalam intergrasi KPI dari balanced score card (BSC)? Template yang praktis dan mudah digunakan ini mampu membantu mengatasi kesulitan Anda dalam membuat KPI berdasarkan BSC. 

Bonus buku dapat diakses setelah Anda melakukan konfirmasi pembayaran melalui E-Mail atau Customer Service kami.


BONUS Pembelian MASA LAUNCHING :

Panduan Competencies Based Interview Untuk Leader

Dapatkan panduan interview untuk level leader yang sudah menerapkan Competencies Based Interview. Anda bisa memperoleh bonus ini hanya selama masa launching sampai dengan 31 Agustus 2021 saja.

Decision Making Inventory

Alat rekrutmen ini memudahkan Anda memetakan kompetensi yang dimiliki kandidat Anda. Sehingga Anda bisa menempatkan kandidat Anda di posisi yang tepat sesuai dengan kompetensi mereka. Dan bonus ini hanya dapat diperoleh saat masa launching.

"Buku ini menjawab kerinduan itu, sekaligus membuat saya jatuh cinta dengannya karena memberikan kepada kita pemahaman yang komprehensif mengenai kompetensi, disajikan dengan bahasa yang ringan dan mudah dipahami, dan juga penting adalah memuat langkah praktis sehingga mudah untuk diimplementasikan."

DICKY FRIA SENJAYA

VP Of Human Capital & General Affair

PT. Bandarudara Internasional Jawa Barat

"Contoh kamus kompetensi dan guidance praktis untuk mengaplikasikan kamus kompetensi akan berguna baik bagi saya, maupun klien saya dalam menggunakannya di kondisi sehari-hari."

litasari w. suwarsono

HR, Career Coach & Dosen Telkom University

Anda bisa ORDER Buku COMPETENCIES 4.0 dengan Harga SPESIAL Rp 149.000,- (sudah termasuk ongkos kirim ke seluruh Indonesia

Dan langsung mendapatkan BONUS (Cek BONUS Anda) di atas senilai Rp 1.605.000,- (selama persediaan masih ada)dengan klik tombol di bawah ini:

© 2021 by Sinergia Consultant

>